5 Model Gamis yang Cocok Untuk Tampil Trendi Sehari-hari

Tren busana muslim yang kian berkembang, menjadikan variasi model busana muslim kian beragam tak tekecuali gamis. Karena hal itulah, kini gamis tidak lagi dianggap sebagai fashion item yang terkesan kuno karena semakin banyaknya model dan warna yang ditawarkan. Bagi kamu yang mau mencoba padu padan gamis sebagai outfit sehari-hari, tak perlu takut merasa kuno atau … Read more

10 Baju Atasan Ruffle Di Bawah 250ribu yang Harus Dimiliki Semua Hijabers

Atasan model ruffle merupakan salah satu jenis atasan yang jangan sampai absen ada di lemarimu. Busana era Victoria ini, kini menjadi salah satu busana favorit para hijabers. Busana ruffle lahir pada 1789, berupa aksen renda yang dilipit menghiasi bagian sisi busana sebagai pemanis. Kemudian, aksen ruffle muncul sebagai penghias di bagian leher dan berkembang menjadi … Read more

Street Style for Weekend Style – White Ruffle Blouse

Atasan dengan aksen ruffle memang sedang menjadi tren di awal tahun ini. Bagaimana tidak, bentuknya yang unik ini bisa menjadi statement tersendiri dalam penampilanmu. Aksen ruffle biasanya diaplikasikan pada beberpada tempat seperti bahu, kerah, lengan atas, pergelangan, hingga pinggang. Kamu bisa memilihnya sendiri sesuai dengan selesai bentuk tubuhmu. Belum tau bagaimana memadumadankan atasan rumbai ini? Curi inspirasi street style dari para fashionista kelas dunia yang … Read more