Review Laiqa Edisi Spesial Ulang Tahun Ketiga

Memasuki tahun ketiga, Laiqa Magazine merayakannya dengan menghadirkan Laiqa Magazine 3rd Anniversary Issue. Menilik tiga tahun usia Laiqa, kami memaknai tiga sebagai representasi kewaktuan: past, present, future. Laiqa hadir dengan 256 halaman dan rubrik segar yang selalu menarik untuk disimak mulai dari inspirasi tren fashion di tahun 2016, makanan, hingga napak tilas perjalanan fashion muslim. … Read more

HijUp.com Bagi-Bagi Kalender 2016 untuk Pelanggan Setianya

Hello 2016! Tahun baru bukan hanya sekedar mengganti tanggal kalender, tetapi tahun baru juga berarti membawa diri pada perubahan yang lebih baik lagi. Berani untuk maju, berani untuk memulai sesuatu yang baru, berani untuk berubah. Dalam rangka menyambut suasana baru dan menuju perubahan yang positif, HijUp.com mengadakan sebuah promo berupa kalender eksklusif 2016 yang bisa … Read more

Aplikasi Video Favorit untuk Smartphone

Sebagai pengguna smartphone, kita bisa bersenang hati dengan segala kemudahan yang ditawarkan. Berbagai aplikasi hadir untuk semakin membantu kamu berkarya, salah satunya aplikasi untuk mengedit video. Ada beberapa aplikasi yang tersedia baik untuk IOS ataupun Android. Namun aplikasi mana saja yang menjadi favorit banyak fotografer? iMovie   Aplikasi video ini dapat membantu kamu membuat video … Read more

Wonderful Wednesday with Visa & Final Year End Sale

Tahun baru 2016 sebentar lagi akan tiba! Dalam rangka menyambut tahun baru, HijUp.com memberikan beragam penawaran menarik yang tidak boleh dilewatkan. Penasaran apa saja promo dan diskon menarik dari HijUp.com? Khusus untuk hari ini saja, ada penawaran spesial dari HijUp.com bagi pengguna kartu kredit berlogo VISA. Hanya dengan minimum pembelanjaan Rp 200.000.- kamu akan mendapatkan … Read more

HijUp.com Bagi-Bagi Hadiah Akhir Tahun

Dalam rangka menutup tahun 2015 dengan penuh syukur terhadap konsumen setianya, HijUp.com sebagai e-commerce fashion muslim pertama dan terbesar di dunia ingin berbagi kegembiraan dengan menghadirkan berbagai penawaran menarik bagi yang berbelanja di HijUp.com selama periode 28 – 31 Desember 2015. Berikut adalah beberapa hadiah yang diberikan oleh HijUp.com. Hanya dengan melakukan pembelian diatas Rp … Read more

Aplikasi HP Khusus Wanita yang Wajib Kamu Punya

Kecanggihan teknologi kini memang sangat membantu kita mengetahui sesuatu dengan lebih mudah, salah satunya lewat aplikasi. Aplikasi kini banyak yang menawarkan solusi bagi setiap orang, khususnya wanita. Beberapa aplikasi di bawah ini wajib dimiliki oleh wanita. Apa saja aplikasi handphone khusus wanita tersebut? Period Diary Period Diary merupakan aplikasi lengkap untuk mengetahui sikuls menstruasi kamu. … Read more

Mother’s Day Blog Competition 2015

Dalam rangka merayakan Hari Ibu pada tanggal 22 Desember, HijUp.com, Laiqa Magazine bersama The Urban Mama mengajak mama bloggers untuk mengikuti Mother’s Day Blog Competition 2015. Kompetisi ini bertujuan untuk mengapresiasi setiap ibu dan perjuangannya dalam memberikan nutrisi terbaik untuk anaknya. Kami yakin, setiap ibu adalah ibu yang terbaik. Setiap ibu memiliki cerita menarik dan … Read more

Sinopsis Film Bulan Terbelah di Langit Amerika

Apakah dunia akan lebih baik tanpa Islam? Pertanyaan tersebut membawa Hanum terbang ke New York untuk bertemu dengan Julia Collins dan Sarah Hussein. Mereka selama ini dituduh sebagai salah satu keluarga teroris yang turut serta dalam peristiwa 9/11. Hanum ditugaskan mewawancarai mereka untuk menulis artikel dan menemukan jawaban atas pertanyaan tersebut. Hanum jelas ingin dengan … Read more

HijUp.com Bersilaturahmi dengan Muslimah Singapura

Hari itu, rintik hujan sesekali turun dari langit Singapura. Angin tipis berhembus menandakan cuaca yang tak terlalu bersahabat. Tapi cuaca tersebut tidak mengurangi antusiasme para muslimah Singapura untuk datang bersilaturahmi di acara HijUp Sunday Brunch. Acara ini bertempat di Kafe Le Marelle, di kawasan Arab Street. Acara yang berlangsung tanggal 6 Desember 2015 ini dihadiri … Read more