Designer Focus: by.tamimi
Tren pakaian kerja wanita memang telah mengalami banyak perubahan dalam beberapa tahun terakhir. Namun, busana yang simple and timeless tetap menjadi primadona. Potongan basic dan warna-warna netral merupakan model pakaian kerja yang banyak dicari para wanita. Meski demikian, bukan berarti kamu tidak bisa tampil stylish. Berawal dari ketertarikan Irzqi Tamimi pada fashion muslim yang simple … Read more